Personifikasi dalam Novel Nyai Gowok Karya Budi Sardjono
Abstract
Tujuan dari penelitian ini yaitu mendeskripsikan majas personifikasi dan fungsi majas personifikasi dalam Nyai Gowok karya Budi Sardjono. Jenis penelitian yang digunakan yaitu deskripsi kualitatif. Subjek penelitian yang digunakan yaitu novel yang berjudul Nyai Gowok karya Budi Sardjono. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode simak catat. Sumber data dalam penelitian ini yaitu Nyai Gowok karya Budi Sardjono. Instrumen data dalam penelitian ini yaitu kartu data. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu baca dan catat. Adapun penyajian hasil analisis data menggunakan penyajian informal yaitu teknik penyajian dengan kata-kata biasa. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan, diperoleh hasil sebagai berikut. Pertama, majas personifikasi dalam novel Nyai Gowok karya Budi Sardjono ditemukan 21 bentuk penggunaan majas personifikasi. Kedua, fungsi majas personifikasi dalam novel Nyai Gowok karya Budi Sardjono yaitu berfungsi untuk menggambarkan latar cerita supaya cerita menjadi lebih nyata dengan persentase 47,61%,, menggambarkan suasana cerita supaya cerita lebih hidup dengan persentase 38,09%, dan menggambarkan sifat dan perilaku tokoh cerita supaya menjadi lebih hidup dengan persentase 14,28%.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amin & Setyadi. (2017). Personifikasi dan Simile dalam Prosa Lirik Pengakuan Pariyem Karya Linus Suryadi. Jurnal NUSA. 12(4). 276-290.
Retrieved from https://ejournal.undip.ac.id>...PDFgayabahasapersonifikasidansimiledalamprosalirik...-E-journalUNDIP.
Daraini, S. (2009). Analisis Gaya Bahasa Personifikasi pada Kumpulan Cerpen Insomnia Karya Anton Kurnia. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Retrieved from http://eprints.ums.ac.id/5658/1/A310050063.PDF
Hillan, A., Suyitno., & Sumarwati. (2017) Gaya Bahasa dan Diksi dalam Kumpulan Cerpen Kesetiaan Itu Karya Hamsad Rangkuti sebagai Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA. Jurnal Penelitian, Bahasa, Sastra Indonesia dan Pengajarannya. 5(1). 1-15. Retrieved from http://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/bhs_indonesia/article/download/11475/8144.
Madina, Gifelem & Gaspersz. (2020). Gaya Bahasa Personifikasi dalam Novel “Aku Mencintaimu Shanyuan” Karya Es Pernyata. Jurnal Akrab Juara. 5(1). 10-26. Retrieved from http://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/938.
Mubarok, S. (2015). Penggunaan Gaya Bahasa Personifikasi dan Kata Khusus pada Kumpulan Puisi Ketika Cinta Bicara Karya Kahlil Gibran. Naskah Publikasi.Universitas Muhammadiyah surakarta. Retrieved from http://eprints.ums.ac.id/34884/1/NASKAH%2520PUBLIKASI.pdf.
Nurgiyantoro, B. (2014). STILISTIKA. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Nuroh, E. Z. (2011). Analisis Stilistika dalam Cerpen. Jurnal Pedagogia, 1(1) 21-34. Retrieved from http://ojs.umsida.ac.id/index.php/pedagogia/article/view/30
Payuyasa, I.N. (2019). Gaya Bahasa Personifikasi dalam Novel Sirkus Pohon Karya Andrea Hirata. Jurnal Seni Rupa dan Desain, 23(2), 73-79. Retrieved from https://jurnal.isi-dps.ac.id/index.php/prabangkara/article/view/912
Pradopo. (2012) Pengkajian Puisi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Putri, I.K. (2013). Analisis Gaya Bahasa Hiperbola dan Personifikasi pada Novel Negeri 5 Menara Karya Ahmad Fuadi. Naskah Publikasi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Retrieved from http://eprints.ums.ac.id/25141/22/02._JURNAL_PUBLIKASI.pdf
Noor D., Rusdian & Santoso. (2017). Pemakaian majas dalam novel Anak Semua Bangsa Karya Pramoedya Toer: studi stilistika. Jurnal Caraka. 3(2). Retrieved from https://jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/caraka/article/viewFile/1828/972
Sardjono, Budi. (2014). Nyai Gowok. Jogjakarta: DIVA Press.
Simpson. (2014). Stylistics: A Resource Book for Students. New York: Routledge’
Sudrajad, M. E. (2015) Analisis Gaya Bahasa Personifikasi dalam Novel Cinta Suci Zahrana Karya Habiburrahman el Zhirazy. Naskah Publikasi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Retrieved from http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/41503
Supriyanto, Teguh. (2014). Kajian Stilistika dalam Prosa. Yogyakarta:Elmatera Publishing.
Triani, Sunarsih, Mardian, & Rahmawati. (2019). Gaya Bahasa Novel Assalamualaikum Beijing Karya Asma Nadia. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. 4(2). 70-84. Retrieved from http://dx.doi.org/10.26737/jp-bsi.v4i2.1233
Yono & Mulyani. (2017). Majas dan citraan dalam novel Kerling Si Janda Karya Taufiqurrahman Al-Azizy. Jurnal Seloka:Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. 6(2). Retrieved from http://journal.unnes.ac.id/
DOI: http://dx.doi.org/10.26737/jp-bsi.v5i1.1605
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published by:
Institute of Managing and Publishing of Scientific Journals STKIP Singkawang
e-ISSN: 2477-846X
p-ISSN: 2477-5932
Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Singkawang
Address : STKIP Singkawang, Jalan STKIP - Kelurahan Naram Singkawang, Kalimantan Barat, INDONESIA, 79251
No. Telp. : +62562 420 0344
No. Fax. : +62562 420 0342
Editor in Chief: [email protected] / Wa: +6281256252769
Coordinator: [email protected] / [email protected] / Wa: +6282142072788
Management Tools
JP-BSI Indexed by:
JP-BSI (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.