Analisis Literasi Mahasiswa Teknik Sipil dalam Pembelajaran Statistik

Nur Aida, Nenengsih Verawati, Indra Pratiwi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui literasi matematis dan literasi teknologi mahasiswa dalam pembelajaran uji Hipotesis (Komparatif dan Asosiatif) dalam meningkatkan hasil belajar mahasiswa. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 38 orang. Penelitian ini berupa penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data berupa observasi dan kuisioner. Teknik analisis data kuisioner responden menggunakan persentase. Sebanyak 45% mahasiswa masih salah dalam menghitung dan menganalisis persoalan dengan uji t, uji F, uji regresi, dan uji korelasi. Rata-rata kemampuan literasi teknologi mahasiswa sebesar 88,59%.

Kata Kunci:

Literasi; Statistik; Uji Hipotesis


Literacy Analysis of Civil Engineering Students in Statistics Learning

ABSTRACT

This study aims to determine the mathematical literacy and technological literacy of students in learning hypothesis testing (Comparative and Associative) in improving student learning outcomes. The sample in this study amounted to 38 people. This research was a qualitative research with a qualitative descriptive approach. Data collection techniques in the form of observation and questionnaires. The technique of analyzing the respondent's questionnaire data was using percentages. As many as 45% of students were still wrong in calculating and analyzing problems with the t-test, F-test, regression test, and correlation test. The average technological literacy ability of students was 88.59%.


Keywords


Literacy; Statistics; Hypothesis Testing

Full Text:

PDF

References


Dini, A. (2014). Pengaruh Penggunaan Aplikasi Bacaan Digital terhadap Tingkat Minat Baca di Kalangan Mahasiswa Universitas Airlangga.

Elpira, B. (2018). Pengaruh Penerapan Literasi Digital terhadap Peningkatan Pembelajaran Siswa di SMP Negeri 6 Banda Aceh. Skripsi. Fakultas Adab Dan Humaniora, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry.

Gustika, N., Rosmaiyadi, R., & Buyung, B. (2019). Kemampuan Literasi Matematis Siswa Pada Model Pembelajaran Quantum Teaching dalam Materi Teorema Pythagoras Kelas VIII SMPN 1 Jagoi Babang. Variabel, 2(2), 46–55.

Helaluddin. (2019). Peningkatan Kemampuan Literasi Teknologi dalam Upaya Mengembangkan Inovasi Pendidikan di Perguruan Tinggi. Jurnal PENDAIS, 1(1), 44–55.

Indrawati, F. (2020). Peningkatan Kemampuan Literasi Matematika Di Era Revolusi Industri 4.0. Sinasis: Prosiding Seminar Nasional Sains, 1(1), 382–386.

Mubasir, Y. (2020). Literasi Teknologi: Desain Prototype untuk Mendeteksi Bencana Kebakaran Menggunakan Teknologi IoT Berbasis Raspberry Pi. Variabel, 3(2), 57–65.

Mudzanatun, Suyitno, & Putri, A. (2018). Analisis Minat Baca Mahasiswa PGSD UPGRIS Semester 5 pada Mata Kuliah Kajian Kurikulum Bahasa Indonesia. Universitas PGRI Semarang.

Muhajang, T. & Pangestika, M. (2018). Pengaruh Literasi Informasi terhadap Efektivitas Belajar Siswa. PEDAGONAL: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 2(2), 15–22.

Ovan & Nugroho, S. E. (2017). Analisis Kemampuan Literasi Matematika Ditinjau dari Metakognisi Siswa pada Model PISA-CPS. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 6(1), 96–102.

Prabawati, M. N. (2018). Analisis Kemampuan Literasi Matematika Mahasiswa Calon Guru Matematika. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(1), 113–120.

Rohim, D. C. & Rahmawati, S. (2020). Peran Literasi dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian, 6(3).

Sadli, B. A. (2019). Analisis Pengembangan Budaya Literasi dalam Meningkatkan Minat Membaca Siswa di Sekolah Dasar Muhammad Sadli. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar, 6(2), 151–164.

Salma & Mudzanatun. (2019). Analisis Gerakan Literasi Sekolah Terhadap Minat Baca Siswa Siswa Sekolah Dasar. Mimbar PGSD Undiksha, 7(2), 122–127.

Seftiawan, D. (2019). Hasil Penelitian Kemendikbud, Kemampuan Literasi Siswa Indonesia Membaik. Pikiran Rakyat.

Septiyantono, T. (2016). Konsep Dasar Literasi Informasi. 1–77.

Sumbi, D. (2019). Analisis Penerapan Literasi Membaca pada Pembelajaran Sosiologi di SMAN 1 Pulau Maya. Artikel Penelitian. Jurusan Pendidikan Ilmu Sosial, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan.

Warsihna, J. (2016). Meningkatkan Literasi Membaca dan Menulis dengan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Jurnal Kwangsan, 4(2), 67–80.




DOI: http://dx.doi.org/10.26737/var.v5i1.3099

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Publisher:

Institute of Managing and Publishing of Scientific Journals, STKIP Singkawang

Address : STKIP Singkawang, Jalan STKIP - Kelurahan Naram, Singkawang, Kalimantan Barat, INDONESIA, 79251
No. Telp.   : +62562 420 0344
No. Fax.    : +62562 420 0584

VARIABEL

e-ISSN : 2599-3038

p-ISSN : 2599-302X

Editor in Chief Contact: [email protected] / [email protected] /Wa : +6285310307312

Publisher Contact[email protected][email protected] / Wa: +6282142072788

Management Tools

     

VARIABEL IS INDEXED BY

           


Creative Commons License

Variabel is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.